Efek narkotika tergantung kepada dosis pemakaian, cara
pemakaian, pemakaian sebelumnya dan harapan pengguna. Selain kegunaan medis
untuk mengobati nyeri, batuk dan diare akut, narkotika menghasilkan perasaan
“lebih membaik” yang dikenal dengan eforia dengan mengurangi tekanan psikis.
Efek ini dapat mengakibatkan ketergantungan. tanda tanda fisik, dapat dilihat
dari tanda – tanda fisik si pengguna, seperti :
1. mata merah
2. mulut kering
3. bibir bewarna kecoklatan
4. perilakunya tidak wajar
5. bicaranya kacau
6. daya ingatannya menurun
1. mata merah
2. mulut kering
3. bibir bewarna kecoklatan
4. perilakunya tidak wajar
5. bicaranya kacau
6. daya ingatannya menurun
Ada pun tanda – tanda dini anak yang telah menggunakan
narkotik dapat dilihat dari beberapa hal antara lain :
1. anak menjadi pemurung dan penyendiri
2. wajah anak pucat dan kuyu
3. terdapat bau aneh yang tidak biasa di kamar anak
4. matanya berair dan tangannya gemetar
5. nafasnya tersengal dan susuh tidur
6. badannya lesu dan selalu gelisah
7. anak menjadi mudah tersinggung, marah, suka menantang orang tua
1. anak menjadi pemurung dan penyendiri
2. wajah anak pucat dan kuyu
3. terdapat bau aneh yang tidak biasa di kamar anak
4. matanya berair dan tangannya gemetar
5. nafasnya tersengal dan susuh tidur
6. badannya lesu dan selalu gelisah
7. anak menjadi mudah tersinggung, marah, suka menantang orang tua
Lalu bagaimana mengetahui bahwa anggota keluarga jadi
pecandu obat terlarang itu? Mardan Sadzali memberikan ciri-ciri yang mudah
diketahui pada pecandu narkoba.
• Pecandu daun ganja : Cenderung lusuh, mata merah,
kelopak mata mengattup terus, doyan makan karena perut merasa lapar terus dan
suka tertawa jika terlibat pembicaraan lucu.
• Pecandu putauw : Sering menyendiri di tempat gelap
sambil dengar musik, malas mandi karena kondisi badan selalu kedinginan, badan
kurus, layu serta selalu apatis terhadap lawan jenis.
• Pecandu inex atau ekstasi : Suka keluar rumah,
selalu riang jika mendengar musik house, wajah terlihat lelah, bibir suka
pecah-pecah dan badan suka keringatan, sering minder setelah pengaruh inex
hilang.
• Pecandu sabu-sabu : gampang gelisah dan serba salah
melakukan apa saja, jarang mau menatap mata jika diajak bicara, mata sering
jelalatan, karakternya dominan curiga, apalagi pada orang yang baru dikenal,
badan berkeringat meski berada di dalam ruangan ber-AC, suka marah dan
sensitive.
Ciri-ciri Pecandu Narkoba:
– Banyak menguap padahal tidak ngantuk
– Mata merah
– Kulit pucat
– Kelopak mata seperti berat
b. Tanda-tanda sikap :
– Murung, cemas, depresi
– Emosional, hipersensitif, reaksi berlebihan
– Mudah tersinggung oleh kritikan ringan
– Gampang marah tanpa sebab yang jelas
– Nilai, keyakinan dan ide berubah
– Tidak peduli terhadap perasaan orang lain
– Bermusuhan
– Tidak bisa dipercaya, mudah mengutarakan rahasia.
– Tidak ragu untuk memukul orang atau berbicara kasar pada orang tua dan anggota keluarga lainnya
– Pelupa, penurunan daya ingat, apatis
– Tanggapan lambat
– Tidak acuh terhadap kebersihan, kesehatan, pakaian
– Penampilan lusuh dan kumal
– Hilang rasa tanggung jawab
– Susah memusatkan perhatian
– Emosi naik turun
– Jika ditanya, sikapnya defensif dan penuh kebencian
– Agresif, yang ditandai sering berkelahi, tawuran, mabuk, terlibat kecelakaan mobil (menabrak orang maupun benda diam semacam pagar rumah orang lain)
c. Tanda-tanda perilaku :
– Komunikasi dan interaksi dengan orang lain termasuk anggota keluarga menurun
– Prestasi sekolah / akademis menurun
– Pola tidur berubah (larut malam, atau siang)
– Sering keluar malam sampai larut
– Sering mengurung diri di kamar dan tidak mengizinkan orang lain masuk ke kamarnya
– Sering masuk rumah dengan cara mengendap-endap dan berjalan sempoyongan
– Sering berlama-lama di kamar mandi
– Menghindar dari kontak dengan anggota keluarga
– Sering mendapat telpon (yang diputus bila diterima oleh orang lain)
– Sering didatangi oleh orang yang tak dikenal oleh anggota keluarga
– Sering berbohong
– Barang-barang berharga miliknya dan milik orang tua satu persatu hilang, sering mencuri uang atau barang di rumah, lalu menuduh pembantu atau siapa saja yang ada di rumah
– Sering menarik simpati orang dengan harapan bisa dipinjami uang
– Tidak peduli pada kebutuhan keluarga
– Manipulatif, tiba-tiba tampak manis jika ada maunya
– Penampilan kumal, malas mengurus diri
– Boros uang tanpa alasan yang jelas
– Malas bekerja, bila terpaksa bekerja, dilakukan asal saja
– Berkomunikasi dengan teman sekelompoknya menggunakan istilah asing, seperti cimeng, dan lainlain.
– Senang menyetel musik keras-keras tanpa mempedulikan orang lain
– Takut air
d. Tanda-tanda di kamar tidur yang bersangkutan :
– Ruang berbau bakar ganja, kemenyan, obat nyamuk
– Terdapat obat tetes mata, pencuci mulut, dan bedak
– Terdapat rokok ganja, dan alat penggulung rokok
– Terdapat biji-bijian, daun kering, tumbuhan atau jamur
– Terdapat lem, pengharum ruangan, atau inhalan lainnya
– Terdapat bungkusan kecil serbuk putih, kapsul, atau tablet
– Terdapat pipa kecil, filter saringan
– Terdapat sendok kecil, sedotan, mata silet, kaca cermin
– Terdapat botol, kaleng, kotak yang tidak lazim
– Majalah, buku, leaflet
– Botol plastik air mineral
– Sedotan minuman
– Botol-botol kecil
– Gulungan uang kertas, kartu telepon, sendok bekas dibakar
– Di rumah ditemukan obat-obat, kertas timah, bau-bauan, dll, yang tidak biasanya ada (terutama di kamar mandi dan kamar tidur si anak). Namun, kalau sampai ditemukan jarum suntik, ia akan menyangkal itu miliknya
e. Tanda-tanda di sekolah :
– Sering terlambat
– Sering bolos
– Sering tidak mengerjakan pekerjaan rumah
– Penampilan kumal
– Tidak ada perhatian terhadap pelajaran
– Partisipasi dalam pertemuan siswa menurun dan hilang
– Partisipasi dan kegiatan olah raga menurun, hilang
– Banyak menunjukan perilaku bermasalah
– Perubahan teman kelompok
– Sering meminjam uang pada teman
– Berteman dengan siswa yang menjadi Penyalahguna
– Sering terjadi kehilangan uang dan barang berharga di kelas
Sumber :
https://jauhinarkoba.com/efek-samping-ciri-ciri-pecandu-narkoba/
https://afni03.wordpress.com/2011/07/13/ciri-ciri-seseorang-yang-mengkonsumsi-narkoba/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar